Musik memang merupakan bagian dari seni. Namun tidak semua orang mengetahui apa itu seni dalam musik. Seni adalah sebuah keindahan. Cara kita dalam mengungkapkan sesuatu termasuk dalam musik. Musik merupakan media pengungkapan diri termasuk kritik sosial. Banyak musisi memilah-milah antara seni dan musik.
Padahal jika dijalani dengan simbang terciptalah seni musik spektakuler. Sayangnya di Indonesia belum banyak bisa melakukan itu, yang bermain musik masih sulit mengungkapkan jiwa seninya, jiwa bebas tak terbatas. Bagaimana cara kita memahami musik sebagai seni? Tentu dengan belajar banyak dari para pendahulu.
Belajar tentang bagaimana mereka menyatukan kebebasan berpikir dengan musik atau memunculkan kreatifitas dalam bermusik. Ini tentunya perlu dilakukan agar karya yang tercipta tidak monoton dan lebih berisi. Kualitas dari musik yang penuh dengan seni juga akan berbeda dari musik yang dibuat tanpa seni. Meski memiliki tema sama, namun musik dengan seni biasanya lebih bisa mengetuk hati penonton atau pendengar.
Untuk memunculkan sifat seni, anda bisa mulai dengan beli piano, mempelajarinya dan merenungkan setiap nadanya. Tiap suara yang dihasilkan memiliki makna tertentu. Setelah mengerti setiap nada buatlah karya yang merepresentasikan perasaan anda. Dengan pikiran bebas dan hati terbuka anda pasti akan menciptkan karya spektakuler.
Tapi jangan lupa untuk terus belajar, meskipun anda sudah meraup kesuksesan. Karena hanya orang yang terus belajar lah yang kemudian bisa mendapatkan banyak hal dalam hidupnya. Jangan hanya menjadi musisi cerdas dalam satu episode. Jadilah musisi berpengaruh yang dikenang sepanjang massa dan karyanya diabadikan negara.
No comments:
Post a Comment